PEKANBARU, Riau Pos-Bakal Calon (Balon) Gubernur Riau (Gubri), Intsiawati Ayus mengaku menggandeng sosok kalangan independen untuk menjadi wakil bersamanya maju di Pilkada Riau mendatang. Siapa sosok yang digandengnya itu, akan diumumkan bersamaan dengan pengumuman partai yang mengusungnya di pertarungan Pilkada beberapa hari ke depan.
'’Saat mengumumkan maju di Pilkada nantinya, saya sekaligus akan mengumumkan pasangan saya,’’ kata Intsiawati dihubungi kemarin.
Diakuinya, dirinya sengaja berpasangan dengan kalangan independen untuk berpasangan dengannya. Calon tersebut bukan berasal dari kalangan birokrat ataupun politisi. ‘’Yang jelas dia adalah sosok yang telah memiliki segalanya, sehingga saya yakin dia tidak memiliki niat untuk memperkaya diri dengan jabatan yang ingin diraih tersebut,’’ tegas Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI asal Riau ini.
Pencalonan Intsiawati bersama pasangannya ini, akan diumumkan oleh sejumlah partai yang mengusungnya. Partai tersebut tegas Intsiawati, semuanya memiliki suara keterwakilan di legislatif Riau. ‘’Yang jelas partai-partai yang mengusung kami tersebut melebihi dari ketentuan 15 persen suara di legislatif Riau,’’ jelasnya.
Kendati demikian, Intsiawati menolak menyebutkan apa-apa saja partai yang mendukungnya itu. ‘’Saya kira tak etis saja bila saya umumkan. Biarlah nanti diumumkan saat deklarasi oleh partai itu sendiri. Dalam kesempatan itu juga sekaligus akan diumumkan nama pasangan yang akan bersama saya maju di Pilkada Riau,’’ jelasnya.(kaf)
Popular Posts
-
Organisasi Rumpun Melayu Bersatu (RMB) digagas pada 17 Juli 2000 dan didirikan dengan Akte No. 95 tanggal 31 Juli 2000 sebagai perkembangan ...
-
Waktu Kegiatan : Sabtu, 2 7 Juli 2013 Pukul 1 4.30 – 1 5 . 3 0 WIB Tempat : Studio Gress105.8 FM Pekanbaru. ...
-
Laporan Hengki Seprihadi PEKANBARU, TRIBUN - Dalam masa kunjungan reses di Kabupaten Kepulauan Meranti, Intsiawati Ayus bersama WALHI Riau d...
-
PEKANBARU, TRIBUN-Lahan pengembangan perkebunan yang dikelola Koperasi Tani Bakung Agri, Desa Sotol, Kecamatan Langgam, Pelalawan, yang dius...
-
Pekanbaru-riau.blogspot.com--Seperti diberitakan Riau Pos Partai Golkar dan Partai Demokrat bersaing di perolehan sementara Pemilu Legislati...
-
zonalima.com - Guru Besar Fakultas Hukum UKI Mukhtar Pakpahan (kiri), Wakil Ketua BPKK DPD Intsiawati Ayus (kedua kiri), Pimpinan Kelom...
-
RENGAT, Riau Pos - Para kepala desa se-Kabupaten Inhu dan calon pengusaha kecil menengah, Selasa (2/4) mengikuti acara sosialiasi Kredit Usa...
-
PEKANBARU, Tribun Pekanbaru - Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) asal Riau, Intsiawati Ayus, menyampaikan kelegaannya mendengar informasi...
-
PEKANBARU, Suluhriau.com- Panitia khusus (Pansus) konflik Agraria dan Sumber Daya Alam Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI memfasilitasi penye...
-
beritadetik.com, JAKARTA – Senator atau Anggota Dewan Perwakilan wilayah (DPD) RI dari propinsi Riau, Intsiawati Ayus menyatakan konstitus...
KATEGORI
- Aksi Demo
- Amandemen
- Aspirasi
- Audiensi
- BBM
- Berita
- Bikameral
- Catatan Perjalanan
- Checks and Balances
- Dialog
- DPD RI
- DPRD
- Ekonomi Daerah
- Galeri DPD RI
- GP Ansor
- HL
- HTI
- HUbungan DPD-DPR
- Hukum
- Infrastruktur
- intsiawati
- Investasi
- Jambore
- Judicial Review
- Kehutanan
- Ketahanan Energi
- Khazanah Melayu
- Kinerja
- Kinerja DPD RI
- Kliping
- Komite II
- Konflik Agraria
- Korupsi
- KPID
- Kuansing
- Kuningan
- Kunjungan Daerah
- LAM
- Legislasi
- lingkungan
- Masyarakat Adat
- Media Kampanye
- Migas
- Nelayan
- Opini
- Pansus
- Pekanbaru
- Pelantikan
- Pemilu 2009
- Pendidikan
- Penyiaran
- Perburuhan
- Perkebunan
- Perumahan Rakyat
- Pilkada
- Pilpres
- PON
- PPUU
- Profil
- Prolegnas
- pulau padang
- RDP
- Rokan Hilir
- RTRW
- Ruang Media
- sayembara
- Seputar DPD
- Siak
- Sidang Pleno
- Silaturahim
- Sosialisasi KUR
- Susduk
- Tanah Ulayat
- Tata Kelola SDA
- Tata Kota
- Tata Niaga
- Tembakau
- Tokoh dan Opini
- Uji Publik
- Uji Sahih
- UMKM
- Walikota